Langsung ke konten utama
Telusuri
Cari Blog Ini
Berlagulah...
Kicau yang berbisik, jangan berisik, merdu tak ingin di usik...
Berbagi
Dapatkan link
Facebook
X
Pinterest
Email
Aplikasi Lainnya
November 20, 2011
Sajak Putih_
Awan itu yang putih
Yang tak kotor bila bersih
Selalu pucat bergumpal, mungkin sedih
Entah menahan tindih atau pernah berpacu perih
Bergulir waktu tak berkurang kasih
Semakin menimbun sanjung, terlontar suara hati sangat fasih,..
Komentar
Postingan Populer
Agustus 05, 2012
RINDUMU
Desember 04, 2011
Apa Kabar Pesona_
Komentar
Posting Komentar